WhatsApp
WhatsApp: 08122041996

Berbagai Ide Desain Balkon Terbaik yang Paling Recommended

Daftar Isi

Inspirasi desain balkon terbaik

Inspirasi desain balkon terbaik - Balkon menjadi salah satu tempat dimana anda dapat menikmati pemandangan luar untuk bersantai. 

Salah satu fungsi balkon bertujuan untuk meningkatkan tampilan rumah terlihat lebih indah dan mewah.

Untuk itu jangan biarkan balkon rumah anda terlihat biasa-biasa saja. Buat lebih menarik dengan desain balkon yang menarik. 

Umumnya, rumah yang memiliki dua lantai terdapat sebuah balkon di bagian atas. 

Dalam mendesain balkon anda bisa menerapkan salah satu contohnya, yaitu penambahan interior pada balkon seperti menambahkan bunga-bunga yang berwarna cerah, dengan dinding yang dicat menarik menjadi hal yang perlu dilakukan. 

Balkon rumah bisa menjadi tempat private bagi anda saat menikmati udara di luar.  

Ditemani segelas kopi dan juga cemilan membuat Anda akan merasa sedang berada di sebuah lokasi yang begitu nyaman. Anda bisa menentukan gaya balkon rumah sendiri.

Untuk lebih jelasnya lagi, sebelum anda mendesain balkon, cobalah untuk memperhatikan beberapa tips dibawah ini.

Tips Dalam Mendesain Balkon Pada Hunian Anda

● Jangan terlu banyak menggunakan furniture

Hal ini di anjurkan bagi anda yang sedang berencana dalam mendesain balkon. 

Agar tidak memakai terlalu banyak penggunaan barang-barang yang ditempatkan pada area balkon, Ya, sebab hal ini dapat memberikan ruang menjadi sempit juga terlihat kumuh.

● Sesuaikan warna dengan cat dinding anda

Prihal dalam memainkan cat di amat sangat penting sebelum anda mendesain balkon. Karena salah memilih warna akan membuat balkon terlihat biasa saja. 

Bahkan jika warna-warna yang mencolok akan terlihat kurang menarik.

● Pilihlah bahan penambah interior yang memiliki sipat kokoh

Karena tempat balkon yang berada pada bagian luar bangunan atau lebih tepatnya bagian outdoor, untuk memilih bahan penambah hiasan interior balkon.

Plihlah aksesoris yang memiliki sifat kokoh dan daya tahan terhadap area outdoor. Hal ini penting, agar dapat dipergunakan jangka panjang.


Setalh anda telah mengetahui beberapa tips sebelum mendesain balkon. Lantai-Kayu.id akan memberikan beberapa inspirasi yang mungkin dapat membantu anda, berikut ulasannya. 

Inspirasi Desain Balkon Yang Dapat Memberikan Keindahan Terhadap Tampilan Hunian Anda

Inspirasi Desain Balkon Terbaik

Desain balkon dengan cara memperindah, mungkin akan terasa kurang jika tidak ada rasa nyaman dan aman untuk didapat. 

Oleh sebab itu dalam mendesain balkon pada hunian anda, agar diperhatikan juga unsur kenyamanannya. 

Seperti beberapa contoh desain balkon yang mungkin bisa menjadi inspirasi bagi anda, berikut penjelasannya.

1. Menambahkan Tempat Untuk Bersantai

Inspirasi Desain Balkon Terbaik

Pertama yang bisa anda lakukan dalam mendesain balkon yaitu dengan cara menambahkan area tempat bersantai.

Caranya, anda bisa menggunakan sofa sebagai tempat duduk yang bertujuan agar bisa lebih leluasa menikmati santai anda saat sedang berada di balkon.

Atau jjika anda memiliki ukuran yang sempit, anda dapat menggunakan kursi lipat untuk tempat bersantai

Hasil ini dapat memberikan nilai keindahan dan tampilan rumah anda akan terasa lebih nyaman. 

baca juga: Jenis-jenis Desain Atap Rumah

2. Menambah Tanaman Hias Pada Area Balkon

Salah satu cara agar balkon anda terlihat sejuk dan memilik nuansa alam. Anda dapat menggunakan tanaman hias pada area balkon-nya. Untuk penempatannya sendiri bisa di aplikasikan pada dinding atau pagar balkon anda.

Seketika tampilan rumah anda akan terlihatt memiliki taman yang menempel pada dinding rumah. Hal ini memberikan keindahan tersendiri pada tampilan bangunan rumah anda.

3. Desain Balkon Menggunakan Pagar kaca

Inspirasi Desain Balkon Terbaik

Balkon yang dipergunakan salah satunya sebagai tempat bersantai, mungkin akan terasa kurang jika pemandangan saat bersantai terhalang oleh pembatas yang tertutup seperti tembok.

Solusinya, anda dapat menggunakan pagar pelingdung dengan menggunakan kaca. Sifat kaca yang dapat memberikan tampilan menjadi transparant

Sehingga dapat leluasa untuk menikmati keindahan yang di sekitar hunian anda.

Jika dilihat dari tampilannya pun akan terasa nyaman dan tampilannya memberikan kemewahan tersendiri terhadap hunian anda.

Jika anda ingin menggunakan desain ini, cobalah perhatikan dari suhu yang diberikan karena kaca dapat menyerap panasnya sinar matahari.

Oleh karena itu pula anda perlu menambah tumbuhan hijau dan beberapa unsur kayu agar membawa kesejukan terhadap anda untuk menikmatinya

4. Memainkan Pencahayaan Dengan Ornamen Lampu Hias Pada Dinding Balkon

Inspirasi Desain Balkon Terbaik

Jika kita telah mengetahui bagaimana cara mendesain balkon untuk hunian anda dengan menggunakan pagar. 
Coba saatnya anda meminakna pencahayaan pada area balkon. Balkon dipergunakan tidak hanya untuk di pagi atau pun sore hari, melain kan malam hari pun bisa anda pergunakan.

Apalagi disaat anda lelah bekerja atau melakukan kegiatan aktifitas, balkon bisa menjadi salah satu pelampiasan untuk bersantai.

Beri ruang balkon anda pencahayaan yang cukup. Pencahayaan yang cukup akan membantu merefleksikan warna netral dinding sehingga ruang menjadi terang dan terkesan hangat. 

Selain lampu gantung, misalnya, tambahkan cahaya dengan instalasi lampu dinding.

5. Desain Balkon Dengan Decking Kayu Sebagai Penutup Lantai

Sebuah balkon dirancang untuk memberikan keindahan terhadap tampilan hunian anda, dan juga memberikan fasilitas tambahan yang dipergunakan untuk bersantai. 

Agar balkon anda dapat memberikan nilai keindahan dan rasa nyaman saat mempergunakannya. Anda dapat menggunakan decking kayu sebagai penutup lantainya. 

Decking kayu memberikan tampilan yang lebih terhadap balkon anda. Dengan beberapa varian motif dan warna kayu yang didapat dari tipe produknya.

Rasa nyaman pasti akan didapat oleh anda , sebab saat anda memijakan kaki akan terasa empuk.

Tak hanya itu, decking kayu juga dapat memberikan kesejukan yang dimana saat suhu meningkat, decking kayu dapat menyerap dan memberikan kesejukan atau pun sebaliknya.

Baca Juga : Lantai Terbaik Untuk Balkon

Apalagi rasa aman pun akan anda temukan dengan menggunakan decking kayu. Terdapat salah satu fitur anti slip yang berguna untuk meminimalisir licin, sebab decking kayu memberikan kesat pada permukaannya.

Ingin menggunakan decking kayu ?....

Segera hubungi marketing kami pada nomor yang sudah tertera di websiten ini. 

Posting Komentar